
Senin 19 februari 2024 Kalaksa BPBD Kab. Trenggalek melaksanakan dialog kerja dengan para karyawan-karyawati.
Tujuan dialog kerja ini bertujuan untuk menyelaraskan berbagai rencana kegiatan BPBD dalam jangka dekat seperti KRB ( kajian resiko bencana), SPAB ( satuan Pendidikan aman bencana) yang akan dilaksanakan di SMAN 1 Trenggalek, serta persiapan festival Gempi yang akan dilaksanakan 26 Juni 2024.