BPBD KAB. TRENGGALEK

Admin_BPBD

Selasa, 10 November 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan MITIGASI Pohon Tumbang

Selasa, 10 November 2024 saat ini BPBD Trenggalek bersama dinas terkait melakukan perampingan pohon di sepanjang Jalan Nasional Karangsoko yang dimulai dari depan balai Desa Karangsoko, yang berfokus pada upaya peningkatan keselamatan pengguna jalan dan pencegahan potensi bencana. Kegiatan ini melibatkan pemangkasan pohon-pohon yang tumbuh di sekitar jalur utama transportasi untuk menghindari kemungkinan pohon tumbang …

Selasa, 10 November 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan MITIGASI Pohon Tumbang Selengkapnya »

Senin, 9 Desember 2024. LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DS. NGRAMBINGAN KEC. PANGGUL

LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DS. NGRAMBINGAN KEC. PANGGUL Akibat hujan intensitas sedang yang mengguyur wilayah kecamatan Panggul Pada hari Senin, 9 Desember 2024 mulai pukul 23.35 WIB sampai dengan pukul 04.15 WIB pada hari Selasa 10 Desember 2024 pukul 06.15 WIB tebing setinggi 6 Meter yang berada di belakang rumah Ibu Tukini bertempat di …

Senin, 9 Desember 2024. LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DS. NGRAMBINGAN KEC. PANGGUL Selengkapnya »

9 Desember 2024. Hari Anti Korupsi Sedunia 2024

Hakordia 2024 merupakan salah satu sarana untuk melaporkan kepada publik tentang langkah-langkah pendidikan, pencegahan, dan penindakan korupsi yang telah dilakukan, baik oleh KPK maupun pemangku kepentingan antikorupsi lainnya. Tema peringatan Hakordia Tahun 2024 adalah “Teguhkan Komitmen Berantas Korupsi untuk Indonesia Maju.” Tema ini diusung dengan filosofi bahwa momentum ini sangat penting bagi Indonesia untuk memperkuat …

9 Desember 2024. Hari Anti Korupsi Sedunia 2024 Selengkapnya »

Jumat, 06 Desember 2024. LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DESA WONOKERTO KEC. SURUH

LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DESA WONOKERTO KEC. SURUH Kronologi Kejadian : Pada hari Jumat 06 Desember 2024 mulai Pukul 13.00 – 22.00 WIB di Ds. Wonokerto diguyur hujan dgn intensitas sedang – Tinggi mengakibatkan tebing penahan jalan longsor ± 10 Meter dan akses jalan sementara ditutup. Kejadian ini terjadi pada Minggu, 8 November 2024 …

Jumat, 06 Desember 2024. LAPORAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DESA WONOKERTO KEC. SURUH Selengkapnya »

Selamat Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan Ke-25 Tahun

Keluarga Besar Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Trenggalek mengucapkan: Selamat Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan Ke-25 Tahun 07 Desember 2024 “Penguatan Fondasi Transformasi Organisasi DWP Menuju Indonesia Emas 2045” #HariDharmaWanitaPersatuan #hutdwpke25thn Avin Mochamad Syah Muhamad Natanegara Banoes Triadi Pusdalops BNPB 117 Bpbd Jatim Dinas Kominfo Trenggalek

Jumat, 5 Desember 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan Penanganan Pohon Tumbang di Dsn Krajan RT 01/RW 01 Ds Desa Sawahan Kec Watulimo

Jumat, 5 Desember 2024 Pukul 17.30 WIB wilayah Kec. Watulimo diguyur hujan dengan intensitas sedang menyebabkan pohon tumbang jenis Pule di Dsn Krajan RT 01/RW 01 Ds Desa Sawahan Kec Watulimo. Tindakan yang dilaksanakan: TRC – PB Multisektor, TNI, POLRI, Masyarakat mendatangi lokasi kejadian dan melakukan penanganan pohon tumbang, pukul 20.0 WIB penangan telah selesai …

Jumat, 5 Desember 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan Penanganan Pohon Tumbang di Dsn Krajan RT 01/RW 01 Ds Desa Sawahan Kec Watulimo Selengkapnya »

Jum’at, 6 Desember 2024 BPBD Trenggalek bersama Dinas Pendidikan Trenggalek bekerjasama dalam rangka identifikasi lapangan Talud dan tembok sekolah ambrol di SDN 5 Nglebeng Kec. Panggul.

Jum’at, 6 Desember 2024 BPBD Trenggalek bersama Dinas Pendidikan Trenggalek bekerjasama dalam rangka identifikasi lapangan Talud dan tembok sekolah ambrol di SDN 5 Nglebeng Kec. Panggul. Hasil dari identifikasi lapangan ini akan menjadi dasar dalam penyusunan kajian kebutuhan Pascabencana (JITUPASNA) dan Rencana Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana (R3P) ditingkat Kabupaten Trenggalek. Avin Mochamad Syah Muhamad Natanegara …

Jum’at, 6 Desember 2024 BPBD Trenggalek bersama Dinas Pendidikan Trenggalek bekerjasama dalam rangka identifikasi lapangan Talud dan tembok sekolah ambrol di SDN 5 Nglebeng Kec. Panggul. Selengkapnya »

Jumat, 5 Desember 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan Penanganan Pohon Tumbang di Jalan Nasional Karangsuko – Trenggalek Kec. Trenggalek

Jumat, 5 Desember 2024 Pukul 11.20 WIB wilayah Kec. Trenggalek telah terjadi angin kencang, sekitar pukul 12.00 WIB menyebabkan pohon tumbang jenis Pohon Sono Kembang dengan diameter 50 cm tinggi 10 m menutup total badan Jalan Nasional Karangsuko – Trenggalek Kec. Trenggalek mengakibatkan kemacetan. Tindakan yang dilaksanakan: TRC – PB Multisektor, Basarnas, POLRI, Masyarakat mendatangi …

Jumat, 5 Desember 2024. BPBD Kabupaten Trenggalek Melakukan Penanganan Pohon Tumbang di Jalan Nasional Karangsuko – Trenggalek Kec. Trenggalek Selengkapnya »

Kamis, 5 Desember 2024. BPBD KAB. TRENGGALEK MELAKUKAN PENANGANAN POHON TUMBANG DI JALAN NASIONAL TRENGGALEK – PONOROGO KEL. TAMANAN KEC. TRENGGALEK

BPBD KAB. TRENGGALEK MELAKUKAN PENANGANAN POHON TUMBANG DI JALAN NASIONAL TRENGGALEK – PONOROGO KEL. TAMANAN KEC. TRENGGALEK Kamis, 5 Desember 2024 Pukul 16.00 WIB wilayah Kec. Trenggalek di guyur hujan intensitas ringan – sedang, Pukul 19.05 WIB PUSDALOPS BPBD Kabupaten Trenggalek menerima laporan dari TRC-PB Multosektor terjadi pohon tumbang jenis Pohon Sono Keling dengan diameter …

Kamis, 5 Desember 2024. BPBD KAB. TRENGGALEK MELAKUKAN PENANGANAN POHON TUMBANG DI JALAN NASIONAL TRENGGALEK – PONOROGO KEL. TAMANAN KEC. TRENGGALEK Selengkapnya »

Kamis, 5 Desember 2024, BPBD Trenggalek menyerahkan bantuan logistik bagi warga terdampak bencana di Ds. Ngadirejo Kec. Pogalan dan warga Ds. Gemaharjo, Ds. Dukuh dan Ds. Sawahan Kec. Watulimo

Upaya meringankan beban masyarakat yang terdampak bencana, pada Kamis, 5 Desember 2024, BPBD Trenggalek menyerahkan bantuan logistik bagi warga terdampak bencana di Ds. Ngadirejo Kec. Pogalan dan warga Ds. Gemaharjo, Ds. Dukuh dan Ds. Sawahan Kec. Watulimo. Bantuan ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan dasar mereka sementara waktu. Kepedulian yang ditunjukkan oleh BPBD Trenggalek ini menjadi …

Kamis, 5 Desember 2024, BPBD Trenggalek menyerahkan bantuan logistik bagi warga terdampak bencana di Ds. Ngadirejo Kec. Pogalan dan warga Ds. Gemaharjo, Ds. Dukuh dan Ds. Sawahan Kec. Watulimo Selengkapnya »